Ira Koesno Kembali Jadi Moderator Debat Pilkada DKI, Sandiaga Uno: Wah Seru Banget, Bisa Gagal Fokus

SHARE:

Harianpublik.com -  Calon wakil gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno cukup terkejut dengan penunjukan Ira Koesno sebagai moderator debat Pilka...


Harianpublik.com - Calon wakil gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno cukup terkejut dengan penunjukan Ira Koesno sebagai moderator debat Pilkada DKI Jakarta putaran kedua yang akan digelar hari Rabu pekan depan. 12 April 2017.

"Wah seru banget. Mudah-mudahan, Mbak Ira memang sangat heboh banget saat debat pertama. Mungkin dampaknya ratingnya tinggi karena banyak netizen maupun penonton yang menunggu, debat kedua ketiga nggak ada Mba Ira," kata Sandiaga, di Jakarta, Senin (3/4).

Sandiaga menilai, sosok Ira Koesno menjadi moderator cukup lugas. "Jadi banyak yang gagal fokus. Kita harapkan tanggal 12 jauh lebih menarik," ucapnya.

Namun, Sandiaga enggan membandingkan Ira Koesno dengan moderator debat lainnya seperti Tina Talisa dan Alfito Deannova Ginting.

"Semua bagus, tapi ada kelebihan dan masing-masing ada kekurangan. Tapi memang Ira Koesno karena pertama dan orang udah lama nggak lihat beliau," kata dia.

"Saya dulu 20 tahun lalu dia paling hits banget sekarang balik lagi masih tetap hits. Jadi buat semua pada gagal fokus," pungkasnya.

Debat Pilkada DKI putaran kedua ini akan menjadi satu-satunya debat jelang pencoblosan. Diadakan pada tanggal 12 April 2017, pukul 19.30 WIB hingga 22.00 WIB.

Sumber : rmol




Sumber : Harian Publik - Ira Koesno Kembali Jadi Moderator Debat Pilkada DKI, Sandiaga Uno: Wah Seru Banget, Bisa Gagal Fokus
Nama

Kesehatan,1,
ltr
item
Harian Publik: Ira Koesno Kembali Jadi Moderator Debat Pilkada DKI, Sandiaga Uno: Wah Seru Banget, Bisa Gagal Fokus
Ira Koesno Kembali Jadi Moderator Debat Pilkada DKI, Sandiaga Uno: Wah Seru Banget, Bisa Gagal Fokus
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhWyQ-Uiym4JqV1ksmAm4DKmfQulT7rUes4lKHdsTbm6KGWYbs9_bhfTi3-7u2jVKz-YHD2vvmRDmpUmGpWqTdHxIYBURexOBQR62WvgaoBF-daoHA9GFYw5cixpWof8UzGNG0UdLT33_xy/s400/hqdefault+%25282%2529.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhWyQ-Uiym4JqV1ksmAm4DKmfQulT7rUes4lKHdsTbm6KGWYbs9_bhfTi3-7u2jVKz-YHD2vvmRDmpUmGpWqTdHxIYBURexOBQR62WvgaoBF-daoHA9GFYw5cixpWof8UzGNG0UdLT33_xy/s72-c/hqdefault+%25282%2529.jpg
Harian Publik
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/04/ira-koesno-kembali-jadi-moderator-debat.html
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/04/ira-koesno-kembali-jadi-moderator-debat.html
true
558718208639032459
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy