Protes Umat Islam Tak Dianggap, Pepen Keukeuh Izinkan Bangun Gereja Santa Clara

SHARE:

Harianpublik.com, BEKASI - Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi tak terintimidasi oleh aksi unjuk ratusan umat Islam yang menolak pembangunan Ger...

Harianpublik.com, BEKASI - Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi tak terintimidasi oleh aksi unjuk ratusan umat Islam yang menolak pembangunan Gereja Santa Clara siang tadi, Jumat (24/3).

Dengan tegas dia mengatakan tidak akan mencabut izin pembangunan rumah ibadah umat Kristiani yang berlokasi di Kecamatan Bekasi Utara tersebut.

Pria yang akrab disapa Pepen itu mengatakan, pencabutan izin pembangunan hanya bisa dilakukan lewat keputusan pengadilan. Karena itu, dia mempersilakan warga yang keberatan menempuh jalur hukum.

“Kita terbuka bagi siapa saja yang menolak untuk menempuh jalur hukum,” kata Pepen kepada awak media, Jumat (24/3).

Pepen pun mengatakan, Kota Bekasi dengan 2,6 juta jiwa penduduknya, adalah daerah heterogen yang diisi beragam suku, ras dan agama. Karena itu, Kota Bekasi harus satu padu dalam kebinekaan.

Pepen mengungkapkan, pemerintah tidak sembarangan dalam mengeluarkan Surat Izin Pelaksanaan Mendirikan Bangunan (SIPMB) kepada warga. Ada mekanisme dan tahapan yang harus dilalui untuk menerbitkan SIPMB tersebut.

Adapun SIPMB merupakan dasar atau acuan yang dipegang untuk membangun sebuah gedung. “Pemberian SIPMB kepada panitia pembangunan Gereja Katolik Santa Clara oleh pemerintah daerah sudah selesai sejak Juli 2015 lalu,” ujar dia. (kub/gob.jpnn)



Sumber : Harian Publik - Protes Umat Islam Tak Dianggap, Pepen Keukeuh Izinkan Bangun Gereja Santa Clara
Nama

Kesehatan,1,
ltr
item
Harian Publik: Protes Umat Islam Tak Dianggap, Pepen Keukeuh Izinkan Bangun Gereja Santa Clara
Protes Umat Islam Tak Dianggap, Pepen Keukeuh Izinkan Bangun Gereja Santa Clara
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6G5ILo1z3tgm-yj8TX0_azsR3oU1qOyt_O0rxWWOOp2d_6rTsVH81dVpSclo54racTv51OI8Tti_sw3hjYr3bk0RkWIoWS4OeEcVzgN7MwkdbB0nRCIpzkN0Y-RqXunbjkgy_HWpVUU4L/s320/timthumb.php.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6G5ILo1z3tgm-yj8TX0_azsR3oU1qOyt_O0rxWWOOp2d_6rTsVH81dVpSclo54racTv51OI8Tti_sw3hjYr3bk0RkWIoWS4OeEcVzgN7MwkdbB0nRCIpzkN0Y-RqXunbjkgy_HWpVUU4L/s72-c/timthumb.php.jpg
Harian Publik
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/protes-umat-islam-tak-dianggap-pepen.html
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/protes-umat-islam-tak-dianggap-pepen.html
true
558718208639032459
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy