Banyak yang Tidak Tahu, Inilah Posisi Tidur yang Dibenci Allah

SHARE:

Tidur yang dilarang (ilustrasi) Islam sebagai agama yang paripurna mengatur seluruh persoalan hidup. Termasuk cara tidur. Ada satu posisi t...

Tidur yang dilarang (ilustrasi)





Islam sebagai agama yang paripurna mengatur seluruh persoalan hidup. Termasuk cara tidur. Ada satu posisi tidur yang dilarang secara khusus dan tegas oleh Rasulullah Shallallahu 'Alaihi wa Sallam. 


Saking tegasnya, beliau menyebut posisi tidur ini sebagai posisi tidur ahli neraka. Na'udzubillahi min dzalik.

Qais bin Tukhfah Al-Ghifari tengah tidur dalam keadaan telungkup di masjid. Tak lama kemudian, Nabi Shallallahu 'Alaihi wa Sallam datang ke masjid dan melihat posisi tidurnya.

"Mengapa engkau tidur dengan posisi seperti itu?" taya Nabi, "Sungguh, posisi tidur seperti itu dibenci (dimurkai) oleh Allah Ta'ala."

Hadits ini diriwayatkan oleh Imam At-Tirmidzi [2768), Imam Abu Dawud [504], Ibnu Majah [2723], dan Imam Ahmad bin Hanbal [15115, 15117, 23103].

Dalam riwayat lain dari Abu Dzar Al-Ghifari Radhiyallahu 'anhu,  Nabi Shallalahu 'Alaihi wa Sallam melihat orang yang tidur dalam posisi telungkup. Beliau mendatanginya, kemudian membangunkannya dengan kaki.

"Hai belalang, sesungguhnya seperti inilah posisi tidur ahli neraka."

Hadits ini diriwayatkan oleh Imam Ibnu Majah dalam Kitab Al-Adab nomor hadits 3724. [Om Pir/Tarbawia]

*Rujukan: Buku Induk Mukjizat Kesehatan Ibadah, Dr Jamal Elzaky, Zaman, 2011.





Sumber : Harian Publik - Banyak yang Tidak Tahu, Inilah Posisi Tidur yang Dibenci Allah
Nama

Kesehatan,1,
ltr
item
Harian Publik: Banyak yang Tidak Tahu, Inilah Posisi Tidur yang Dibenci Allah
Banyak yang Tidak Tahu, Inilah Posisi Tidur yang Dibenci Allah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhh1ye6-qZ3N3dBMooO03oG9HJNKi33SO89CRakWHPa1TCuMkxO2PjyRW7Q0_QY3AHnPxM9Z5TMqAFYDTQ_eIS1N1XjanUWw9HOagU57r401o8Mg5J7hpYGhs7ESKCNX_Kfi5EUy43hwwWU/s640/telungkup.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhh1ye6-qZ3N3dBMooO03oG9HJNKi33SO89CRakWHPa1TCuMkxO2PjyRW7Q0_QY3AHnPxM9Z5TMqAFYDTQ_eIS1N1XjanUWw9HOagU57r401o8Mg5J7hpYGhs7ESKCNX_Kfi5EUy43hwwWU/s72-c/telungkup.jpg
Harian Publik
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/banyak-yang-tidak-tahu-inilah-posisi.html
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/banyak-yang-tidak-tahu-inilah-posisi.html
true
558718208639032459
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy