Aksi Lempar Hadiah Presiden Jokowi... Anggap Rakyat Pengemis, Tidak Terpuji dan Tidak Sopan Terhadap Rakyat

SHARE:

Presiden Jokowi perlu menjaga persepsi positif publik kepadanya. Terlebih, selama ini Jokowi dikenal sebagai sosok presiden yang merakyat. B...


Presiden Jokowi perlu menjaga persepsi positif publik kepadanya. Terlebih, selama ini Jokowi dikenal sebagai sosok presiden yang merakyat.

Begitu kata pengamat politik dari Lingkaran Survei Indonesia Ardian Sopa menanggapi aksi Presiden Jokowi memberikan hadiah kepada warga dengan cara dilempar dari dalam mobil.

Menurutnya, aksi tidak sopan Jokowi itu telah bertolak belakang dengan persepsi yang saat ini ada di masyarakat Indonesia.

"Selama ini Pak Jokowi dikenal sebagai presiden merakyat dan tidak berjarak dengan rakyatnya. Kasus hadiah ini bisa bertolak belakang dengan persepsi yang ada di masyarakat," ujarnya kepada Kantor Berita Politik RMOL sesaat lalu, Minggu (26/3).

Menurutnya, Presiden Jokowi harus segera memperbaiki sikap yang tidak terpuji itu. Jika tidak, maka akan menggerus elektabilitas Jokowi di Pilpres 2019 mendatang.

"Jika dilakukan berulang akan berpengaruh tidak hanya terhadap elektabilitas, lebih jauh dari itu adalah terhadap persepsi positif Pak Jokowi," pungkasnya.

Diketahui, Presiden Jokowi memberikan bungkusan-bungkusan hadiah untuk masyarakat dengan cara melempar dari dalam mobil saat melakukan kunjungan kerja di Kecamatan Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatera Utara pada Jumat kemarin (24/3). Perilaku Jokowi itu marak dibicarakan publik setelah rekaman videonya diunggah ke situs jejaring sosial Youtube.

Dalam rekaman video berdurasi 1:59 menit itu, Jokowi yang mengenakan kemeja putih dibalut jaket bomber warna biru tua menggunakan mobil kepresidenan yang berbeda, yakni Toyota Land Cruiser. Duduk di bangku penumpang baris tengah sebelah kiri, Jokowi melempar bungkusan-bungkusan hadiah kepada warga yang hadir menyambutnya.

Dia pun tidak menunjukkan niatan turun dari mobil untuk menyambangi warga dengan terus melempar-lempar hadiah. Akibat dilempari hadiah, warga berebut memungutnya sehingga membuat petugas keamanan kewalahan menghalau warga yang mendekati mobil Jokowi.

Sumber: rmol



Sumber : Harian Publik - Aksi Lempar Hadiah Presiden Jokowi... Anggap Rakyat Pengemis, Tidak Terpuji dan Tidak Sopan Terhadap Rakyat
Nama

Kesehatan,1,
ltr
item
Harian Publik: Aksi Lempar Hadiah Presiden Jokowi... Anggap Rakyat Pengemis, Tidak Terpuji dan Tidak Sopan Terhadap Rakyat
Aksi Lempar Hadiah Presiden Jokowi... Anggap Rakyat Pengemis, Tidak Terpuji dan Tidak Sopan Terhadap Rakyat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYiqmrnQwIu1kf3FLOsJHpFyW8MUB2EZNBcXlLBFmgYQ9Zqs9v9HcGKv0HHV5MQVLV8CJ9480AUnlUaEczzkUwSsJS4kEbfFjGW7aqcPLPLka-QZl8zFM-hIqS5UdS14RTxJPyzZsrpUJn/s640/aksi+lempar+hadiah+presiden+jokowi.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYiqmrnQwIu1kf3FLOsJHpFyW8MUB2EZNBcXlLBFmgYQ9Zqs9v9HcGKv0HHV5MQVLV8CJ9480AUnlUaEczzkUwSsJS4kEbfFjGW7aqcPLPLka-QZl8zFM-hIqS5UdS14RTxJPyzZsrpUJn/s72-c/aksi+lempar+hadiah+presiden+jokowi.jpg
Harian Publik
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/aksi-lempar-hadiah-presiden-jokowi.html
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/
https://caraserbahemat.blogspot.com/2017/03/aksi-lempar-hadiah-presiden-jokowi.html
true
558718208639032459
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy